Minggu , 8 September 2024

Daerah

Sinergi Pilkada Damai, Kapolres Ajak Bacalon Kada Ngopi

Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito saat silaturahmi dengan Bacalon Bupati Kuansing Dr Adam MH di Kedai NF Kota Telukkuantan. Undang Deklarasi Pilkada Damai KUANSING (pekanbarupos.co)– Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito gencar menggandeng bakal calon (Bacalon) kepala daerah (Kada) untuk menciptakan suasana Pilkada yang aman dan damai. Setelah bertemu …

Read More »

Ciptakan Pilkada Kondusif, Kapolres Gandeng Para Bacalon Kepala Daerah

Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito saat silaturahmi dengan Bacalon Bupati Kuansing H Halim di Kota Telukkuantan kemarin. Jelang Deklarasi Damai Pilkada Serentak 2024 KUANSING– Menjaga kondusifitas menjelang Pilkada serentak 2024, Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito melakukan kegiatan cooling system dan koordinasi dengan bakal calon (Bacalon) kepala daerah Kali …

Read More »

Dilantik Jadi Anggota DPRD Riau, Jons Ade Nopendra Ucapkan Terimakasih

Anggota DPRD Riau Jhon Ade Nopendra bersama istri.  KUANSING  – Putra sulung tokoh Kuansing H Sukarmis, Jons Ade Nopendra resmi menyandang status sebagai anggota DPRD Provinsi Riau periode 2024-2029 daerah pemilihan (Dapil) Kuantan Singingi-Indragiri Hulu setelah dilantik, Jumat (6/9/2024). Usai dilantik, Jons Ade mengucapkan terima kasih atas dukungan dan kepercayaan …

Read More »

Jangan Mudah Terhasut Informasi di Medsos

Jelang Pilkada, Polsek Kuantan Mudik Gencar Lakukan Cooling System KUANSING (pekanbarupos.co)– Polres Kuansing melalui Polsek Kuantan Mudik gencar laksanakan giat cooling system, untuk menciptakan situasi kamtibmas tetap kondusif menjelang Pilkada 2024. Giat cooling system ini dilakukan dengan turun langsung ke lapangan menemui langsung lapisan masyarakat dan melaksanakan dialogis, mengajak masyarakat …

Read More »

Kades Ujung Batu Timur Tambal Jalan Rusak di Jalintas Rohul-Pekanbaru

Banyak Terjadi Kecelakaan Lalu Lintas PASIRPENGARAIAN (pekanbarupos.co)-Patut diacungi jempol aksi sosial yang dilakukan Kades Ujung Batu Timur, Adi Sanjaya ST. Dibawah terik panas matahari menyengat ke kulit, sang kades memboyong perangkat desanya untuk menambal jalan rusak di sepanjang Jalan Sudirman tepatnya Kilometer 4 Jalan Lintas Provinsi Rohul-Pekanbaru. Menggunakan armada truk …

Read More »

Mulai Memberikan Alat Kebersihan hingga Membersihkan Masjid

Personel Satlantas Polres Kuansing melakukan bakti sosial religi di masjid Al-furqan di Kota Telukkuantan. Sempena Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-69, Satlantas Gelar Baksos Religi KUANSING (pekanbarupos.co)– Dalam rangka memperingati Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 yang jatuh pada 22 September 2024, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kuantan Singingi melaksanakan kegiatan bakti …

Read More »

DPRD Sahkan Ranperda LPP Bupati Rohil Tahun 2023 Menjadi Perda

BAGANSIAPIAPI (pekanbarupos.co) – Dalam rapat paripurna DPRD Rohil dengan agenda penyampaian laporan akhir pembahasan Ranperda tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD tahun 2023 oleh Banggar DPRD Rohil, sekaligus pengambilan keputusan. DPRD Rohil mensahkan Ranperda LPP Bupati Rohil tahun 2023 menjadi Perda. Anggota Banggar DPRD Rohil, Imam Suroso menyampaikan, bahwa hasil pembahasan akan …

Read More »

Kapolres Ajak Wartawan ‘Dinginkan’ Pilkada Serentak

Kapolres Pelalawan AKBP Afrizal Asri beserta jajarannya saat Coffe Morning dengan puluhan wartawan di Pangkalan Kerinci Pelalawan, kemarin.  PANGKALANKERINCI (pekanbarupos.co)-Pilkada Serentak dijadwalkan digelar pada 27 Nopember 2024 mendatang. Meski berbeda pilihan, namun semua pihak diharapkan tetap berkepala dingin. Termasuk para wartawan juga diajak ikut mendinginkan helat tersebut. Harapan ini disampaikan …

Read More »